"Seperti semua orang, ini benar-benar bikin furstrasi," tegas Giggs saat menjawab Q&A dari seorang fans.
"Ini [rasa frustrasi] telah terjadi selama enam sampai tujuh tahun terakhir," tambah Giggs, mengeluh.
"Tak seorang pun tahu jawabannya [apakah bisa juara lagi] dan Anda harus memulainya lagi. Itu dimulai dari atas. Kami sangat tidak konsisten dan Anda tidak pernah tahu apa yang Anda dapatkan," keluh Giggs mengenai keadaan Man United hari ini.