"Kami sekarang menunggu mereka di markas kami," tegas Gabriel kepada reporter.
"Ngomong-ngomong, selamat atas hasil imbang ini," tambah Magalhaes.
"Seperti yang saya bilang, pertarungan, perang, provokasi, itu normal dalam sepakbola dan jadi bagian dari permainan. Sekarang, kami menunggu mereka di stadion kami," seru bek Brasil tersebut.