Selebrasi Ivar Jenner - Indonesia U-23 vs Irak U-23 03052024AFC

Ranking FIFA: Indonesia Vs Guinea - Kapan Pertandingan Penentuan Timnas Untuk Olimpiade 2024?

  • Timnas Indonesia gagal ke Olimpiade 2024 lewat Piala Asia U-23
  • Akan jalani laga hidup mati di play-off melawan Guinea
  • Laga digelar pada 9 Mei di Paris
  • APA YANG TERJADI?

    Timnas Indonesia menelan kekalahan dengan skor 2-1 dari Irak pada perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024. Hasil tersebut membuat Garuda Muda gagal menyegel tiket ke Olimpiade 2024 dan harus menjalani pertandingan play-off melawan negara dari konfederasi Afrika, yaitu Guinea.

  • Iklan
  • RANKING FIFA: INDONESIA VS GUINEA

    Pada laman resmi FIFA, timnas Guinea menempati urutan ke-76 di ranking FIFA dunia dengan torehan 1324,65 poin. Sementara itu, Indonesia meski sudah melakukan banyak perbaikan dan peningkatan masih berada di posisi ke-134 dengan koleksi 1102,7 poin.

    RANKING FIFA INDONESIA VS Guinea

    134

    IDN

    Indonesia

    1102,7
    76GUIGuinea1324,65
    *Terakhir di-update pada April 2024
  • KAPAN JADWAL PERTANDINGAN INDONESIA VS GUINEA?

    PertandinganIndonesia U-23 vs Guinea U-23
    TanggalKamis, 9 Mei 2024
    Kick-off20.00 WIB
    StadionClairefontaine, Prancis
0