“Swansea City mengonfirmasi nomor punggung skuad tim utama untuk musim 2024/25. Semua pemain yang bertahan di klub sejak musim 2023/24 akan tetap menggunakan nomor punggung yang sama di musim baru,” demikian pernyataan klub.
“Pemain baru kami menggunakan nomor punggung sebagai berikut: Zan Vipotnik (9), Jisung Eom (10), Goncalo Franco (17), dan Lawrence Vigouroux (22).”