Mateo Kovacic, Josko Gvardiol & 10 Pemain Yang Bisa Dibeli Manchester City Musim Panas 2023 Ini

Man City to sign GFXGOAL

Bagaimana pencapaian Manchester City musim ini? Mereka baru saja mengklaim gelar Liga Primer ketiga secara beruntun dan sedang dalam jalur untuk mewujudkan treble. Tapi Pep Guardiola tidak pernah diam dan sudah merencanakan skuad untuk musim depan.

Tampaknya gila untuk mengatakannya setelah kampanye yang benar-benar dominan di dalam negeri dan di Eropa, tetapi ada beberapa area skuad City yang perlu diperhatikan. Mereka tertarik untuk merekrut bek tengah baru, dengan Aymeric Laporte diperkirakan akan berpisah dengan klub, dan juga ingin menambah penyerang sayap dan gelandang.

GOAL menilai siapa yang paling mungkin didatangkan City untuk melanjutkan era hegemoni mereka...

Artikel dilanjutkan di bawah ini