“Dalam waktu dekat, kami akan menjalani pertandingan kualifikasi Piala Dunia. Ini tidak akan mudah, karena kami menghadapi tim-tim yang kuat. Tetapi kami akan mengeluarkan semua kemampuan, komitmen, dan determinasi untuk lolos,” tegas Mancini.
“Menteri olahraga Arab Saudi dan presiden federasi sangat kompeten, dan sangat dekat dengan tim. Ada perhatian dan keinginan besar untuk mengembangkan sepakbola Arab Saudi, dan kembali memenangkan beberapa trofi penting.”