“Dengan berat hati, saya harus meninggalkan tim lebih cepat, karena saya akan berfokus ke pemulihan lagi. Artinya, saya tidak bisa bermain untuk tim melawan China nanti,” ujar Amat dilansir laman PSSI.
““Namun saya akan mendukung dan mendoakan yang terbaik bagi tim kita. Saya berharap kita bisa meraih kemenangan dan semoga saya bisa bergabung lagi dengan tim di bulan depan.”