Mason Mount 2022-23 GFXGetty/ GOAL

DEBAT: Haruskah Manchester United Ngotot Kejar Mason Mount Dari Chelsea Atau Menyerah?

Manchester United tidak mau menyerah begitu saja saat mereka berusaha untuk merekrut Mason Mount. Setelah dua tawaran pertama ditolak oleh Chelsea, Setan Merah dilaporkan mengajukan tawaran baru, senilai lebih dari £55 juta, dengan harapan agar bisa diterima dan mewujudkan transfer pemain idaman mereka.

Tapi karena biayanya terus meningkat, apakah United lebih baik mengalihkan bidikan mereka ke pemain lain? Atau apakah Mount benar-benar gelandang yang dibutuhkan Erik ten Hag untuk membantu timnya menjadi penantang gelar juara musim 2023/24?

Beri tahu kami pendapat Anda melalui kolom komentar di bawah! 👇

Iklan